Majalah Shonen Jump edisi ke-27 mengumumkan bahwa produksi musim ketiga dari anime Kuroko's Basketball telah dipastikan. Waktu tayang dan detail lainnya akan diumumkan di edisi selanjutnya, yang menayangkan manga original karya Tadatoshi Fujimaki.
Musim pertama anime yang berdasarkan manga tayang dari April hingga September 2012. Musim kedua tayang perdana pada Oktober lalu. Shonen Jump mencatat bahwa kurang dari dua bulan sejak 'pertarungan hingga mati' antara tim basket SMA Seirin dan Yōsen di akhis musim kedua. [ID]
Sumber dan Gambar: ANN
Tidak ada komentar